Rabu, 15 Mei 2013

Kualitas Karya Tulis "TOPIK YANG MENARIK"

TOPIK YANG MENARIK

biasanya penulisan karya tulis disarankan mengambil topik-topik atau bahan pembicaraan yang sedang hangat di perbincangkan , biasanya yang berkaitan dengan keseharian atau yang ada di sekitar kita,akan timbul 5 aspek pertanyaan untuk memperkuat ke-menarikan karya tulis yang kita buat,seperti : siapa yang mengalami ? ,kapan kejaiannya ? , apa yang terjadi ? , bagaimana kelanjutannya ? , dan apa landasan dari kejadian tersebut . dan yang terpenting , bagaimana kita membuat alur dari karya tersebut agar mempunyai klimaks atau titik akhir yang jelas dan memuaskan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar